Project’s Detail

DESKRIPSI TUGAS AKHIR :
SISTEM MONITORING POWER METER DENGAN KOMUNIKASI SERIAL RS485 BERBASIS IOT (INTERNET OF THINGS) DI PT. THIESS CONTRACTORS INDONESIA BALIKPAPAN SUPPORT FACILITY (BSF)
Abstrak (Abstracts)
The consumption of electrical energy in the industrial sector must be maintained under prevailing conditions or standards in accordance with existing regulations. To find out, we need a device that can monitor the amount of electricity. For now, the monitoring system for electrical quantities such as 3-phase voltage, current, frequency, kWh and several other electrical parameters is carried out in a way that will use an electric measuring instrument on the electric panel before entering the load. In this way there are still shortcomings, where we can see the results of the electric quantity we have to look directly at the place so that it is less efficient. In this study a device has been designed to monitor a 3 phase electrical panel located at PT. Thiess Contractors Indonesia Balikpapan Support Facility (BSF). On the electrical panel there is a Schneider PM2100 Power Meter which has RS485 Serial communication where the communication line will be connected to an RS485 module which will then be processed by the Arduino Mega 2560 microcontroller to display parameter values to the serial monitor. Some of the electrical parameters that are monitored are the 3 – phase voltage, current, frequency and total kWh. The results of this study from this monitoring tool show a value that is very close to the calculation of the measuring instrument, with an average error for current measurement is 1.70% and the average error for 3-phase voltage measurement is 0.57%. This tool makes use of web hosting media or services to make a website run online, so that the measurement results data will be stored in a database and can be accessed from anywhere. Konsumsi energi listrik di sektor industry sebaiknya dapat dijaga dalam kondisi atau standar yang diizinkan sesuai ketentuan yang ada. Untuk mengetahuinya, diperlukan suatu alat yang dapat memonitor besaran listrik tersebut. Untuk saat ini dimana sistem monitoring besaran listrik seperti tegangan 3 phase, arus, frekuensi, kWh dan beberapa parameter besaran listrik lainnya dilakukan dengan cara memasang alat ukur listrik pada panel listrik sebelum masuk ke beban yang akan digunakan. Dengan cara seperti ini masih terdapat kekurangan, dimana untuk kita mengetahui hasil dari besaran listrik tersebut harus melihat langsung ke tempat sehingga kurang efisien. Pada penelitian ini telah dirancang perangkat untuk memonitoring suatu panel listrik 3 phase yang terletak di PT. Thiess Contractors Indonesia Balikpapan Support Facility (BSF). Pada panel listrik tersebut teradapat sebuah Power Meter Schneider PM2100 yang memiliki komunikasi Serial RS485 yang dimana jalur komunikasi tersebut akan dihubungkan kesebuah module RS485 yang kemudian akan diproses oleh mikrokontroler Arduino Mega 2560 agar dapat menampilkan nilai parameter ke serial monitor. Beberapa parameter kelistrikan yang di monitoring adalah tengangan 3 phase, arus, frekuensi dan total kWh. Hasil dari penelitian ini dari alat monitoring ini menunjukkan nilai yang sangat dekat dengan perhitungan alat ukur, dengan rata – rata error untuk pengukuran arus adalah 1,70 % dan rata – rata error untuk pengukuran tegangan 3 phase adalah 0,57 %. Alat ini memanfaatkan media web hosting atau layanan untuk membuat suatu website dapat berjalan secara online, sehingga data – data hasil pengukuran tersebut akan tersimpan ke sebuah database dan dapat diakses darimanapun.

Keyword : Power Meter, RS485, Database, Web Hosting

Nilai Properti
: BILLY MARTHEN N, : 932017067, : Politeknik Negeri Balikpapan, : TEKNIK ELEKTRONIKA, : 2020, : Indonesia, : Tugas Akhir, : Prepustakaan Poltekba,

 

Download Full Text
Pembimbing
Hadiyanto, S.T., M. Eng.

E-mail :hadiyanto@poltekba.ac.id

www.poltekba.ac.id
Mikail Eko Prasetyo Widagda, S.T.,M.T.

E-mail :mikail.eko@poltekba.ac.id

www.poltekba.ac.id
https://www.elementbike.id/data/selotgacorku/https://karanganbungacilacap.com/https://vclass.unila.ac.id/blog/sdana/https://sipolahta.dispermadesdukcapil.jatengprov.go.id/fontawesome-free/-/slot186/https://dupak.dinkes.jatimprov.go.id/public/storage/-/https://simawa.upnvj.ac.id/uploads/temp/smaxwin/https://e-learning.uniba-bpn.ac.id/rahasia/https://www.elementbike.id/product/slot186/https://bpiw.pu.go.id/image/scatter/http://lms.sipil.ft.unand.ac.id/layouts/https://e-learning.universitasbumigora.ac.id/local/maxclub/