Project’s Detail

DESKRIPSI TUGAS AKHIR :
PERANCANGAN MOTION DETECTION UNTUK SISTEM KEAMANAN DI MUSHOLA AL – MUTTAQIN BALIKPAPAN UTARA MENGGUNAKAN ESP32-CAM
Abstrak (Abstracts)
HC-SR501 Passive infrared sensor (PIR) is a sensor to detect the motion of an object that works when the object crosses the area or corner point of the sensor, while the ESP32-CAM is a microcontroller that works when given instructions by a programmer through the Arduino IDE editor. Both will work perfectly when given IP address accompanied by Wi-Fi support to access it via internet media or known as smart home based Internet of Things (IoT). The hardware is used in this research as a tool for detecting security, especially in the Musholla al-Muttaqin in North Balikpapan. Technically when the PIR sensor detects movement then the camera can take pictures on the room area automatically then the image will be sent directly to our smartphone via telegram not only that the Buzzer alarm that we put in our house will read as an additional notification when we are not in the condition of holding the smartphone, so when people get into the room area we can quickly monitor the people movements through ESP32 – CAM using a smartphone , While inside the ESP32 – CAM system we can see the area of the room and we can also record, ESP32 – CAM to the left and right using the servo Motor in the ESP32 – CAM system that we manually monitoring through the Smartphone, so that when we capture the theft we have got the proof of data in the form of images that there is a threat of theft. The results obtained from this research is at the effective distance from the HCSR501 passive infrared sensor when the human detector is 0 meters to 5 meters, ESP32-CAM will send a picture that means there is an indication of thieves or unknown person enters the Musholla. While at a distance of 5 meters more, HC-SR501 passive infrared sensor does not transmit images that means safe. HC-SR501 passive infrared sensor (PIR) merupakan sensor untuk mendeteksi gerak suatu objek yang bekerja apabila objek melintas pada area atau titik sudut dari sensor, sedangkan ESP32-CAM merupakan mikrokontroler yang bekerja apabila diberikan instruksi oleh seorang programer melalui editor arduino IDE. Keduanya akan bekerja dengan sempurna apabila diberikan ip address disertai dukungan Wi-Fi untuk mengaksesnya melalui media internet atau dikenal sebagai smart home berbasis Internet of Things (IoT). Perangkat keras tersebut digunakan dalam penelitian ini sebagai alat untuk mendeteksi keamanan, terutama di musholla Al-Muttaqin di Balikpapan Utara. Secara teknis saat sensor PIR mendeteksi pergerakan maka kamera dapat mengambil gambar pada area ruangan secara otomatis kemudian gambar tersebut akan langsung terkirim ke smartphone kita melalui telegram bukan hanya itu saja alarm Buzzer yang kita pasang di rumah kita akan berbunyi sebagai notifikasi tambahan saat kita tidak dalam kondisi memegang smartphone, jadi ketika orang masuk ke dalam area ruangan kita dengan cepat dapat mengawasi gerak – gerik orang tersebut melalui ESP32 – CAM menggunakan smartphone, Saat di dalam sistem ESP32 – CAM kita dapat melihat area ruangan dan kita juga dapat merekam, mengerakan ESP32 – CAM ke kiri dan ke kanan menggunakan Motor servo di dalam sistem ESP32 – CAM yang kita monitoring secara manual melalui Smartphone, Sehingga kita saat menangkap pencurian tersebut kita sudah mendapat kan bukti data berupa Gambar bahwa adanya ancaman pencurian. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah pada jarak efektif dari HC-SR501 passive infrared sensor saat mengenai human detektor adalah 0 meter sampai 5 meter, ESP32-CAM akan mengirimkan gambar yang artinya ada indikasi pencuri atau orang yang tidak dikenal memasuki musholla, sedangkan pada jarak 5 meter lebih, HC-SR501 passive infrared sensor tidak mengirimkan gambar yang artinya aman

Keyword : HC-SR501 Passive Infrared Sensor (PIR), Microcontroller ESP32-CAM, Smartphone.

Nilai Properti
: FADHIL HAFIZH, : 932017080, : Politeknik Negeri Balikpapan, : TEKNIK ELEKTRONIKA, : 2020, : Indonesia, : Tugas Akhir, : Prepustakaan Poltekba,

 

Download Full Text
Pembimbing
Mikail Eko Prasetyo Widagda, S.T.,M.T.

E-mail :mikail.eko@poltekba.ac.id

www.poltekba.ac.id
Hilmansyah, S.T., M.T.

E-mail :hilmansyah@poltekba.ac.id

www.poltekba.ac.id
https://www.elementbike.id/data/selotgacorku/https://karanganbungacilacap.com/https://vclass.unila.ac.id/blog/sdana/https://sipolahta.dispermadesdukcapil.jatengprov.go.id/fontawesome-free/-/slot186/https://dupak.dinkes.jatimprov.go.id/public/storage/-/https://simawa.upnvj.ac.id/uploads/temp/smaxwin/https://e-learning.uniba-bpn.ac.id/rahasia/https://www.elementbike.id/product/slot186/https://bpiw.pu.go.id/image/scatter/http://lms.sipil.ft.unand.ac.id/layouts/https://e-learning.universitasbumigora.ac.id/local/maxclub/