Project’s Detail

DESKRIPSI TUGAS AKHIR :
RANCANG BANGUN ALAT LEVELING OIL FINAL DRIVE DIGITAL BERBASIS MICROCONTROLLER
Abstrak (Abstracts)
When the author conducts field work practices (PKL) at PT. United Tractors. TBK Banjarmasin, the author finds problems in the process of checking and replacing the final drive oil, namely when the final drive oil change process, the mechanic needs a referral assistance to ensure the final drive oil level position. If there is no referrer, the mechanic will work by going out of the cabin to ensure that the final drive position is already in the level state. Based on the data that has been collected while performing the PKL, the authors make a final drive leveling oil tool so that the mechanical work is more effective and efficient in conducting final drive oil change. In the process of making the tool leveling oil final drive requires materials such as Arduino Uno, ADXL345 sensors, Liquid Crystal Display (LCD) and buzzer. The creation of this tool uses the Arduino IDE application and fritzing as a programming and wiring diagram creation of the tool. Arduino and ADXL345 will be connected by noting the wiring diagram that has been created. The Arduino functions as a control system, ADXL345 sensors as a tilt reader, Liquid CrystaL Display (LCD) and a buzzer as sound and text output in order to read the slope result on the final drive. After making the tool has been done then the next stage is testing. In this testing phase, the ADXL345 sensor can read the final drive slope and indicate that the final drive is already in level or aligned by sending the sound output from the buzzer and the text on the Liquid Crystal Display (LCD) so that the operator easily knows the position of the final drive in a level position. Ketika penulis melakukan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di PT. United Tractors. Tbk Banjarmasin, penulis menemukan masalah dalam proses pengecekan dan penggantian oli final drive, yaitu ketika melakukan proses penggantian oli final drive, mekanik membutuhkan bantuan arahan untuk memastikan posisi level oli final drive. Jika tidak ada pengarah, maka mekanik akan bekerja dengan cara keluar naik-turun kabin untuk memastikan bahwa posisi final drive sudah dalam kondisi level. Berdasarkan data yang telah dikumpulkan saat melakukan PKL, penulis membuat alat leveling oil final drive sehingga pekerjaan mekanik lebih efektif dan efisien dalam melakukan penggantian oli final drive. Dalam proses pembuatan alat leveling oil final drive membutuhkan bahan seperti Arduino Uno, sensor ADXL345, Liquid Crystal Display (LCD) dan buzzer. Pembuatan alat ini menggunakan aplikasi Arduino IDE dan fritzing sebagai pemrograman dan pembuatan diagram wiring dari alat tersebut. Arduino dan ADXL345 akan dihubungkan dengan memerhatikan diagram wiring yang telah dibuat. Arduino berfungsi sebagai sistem pengontrollan, sensor ADXL345 sebagai pembaca kemiringan, Liquid CrystaL Display (LCD) dan buzzer sebagai output suara dan teks agar dapat membaca hasil kemiringan pada final drive. Setelah pembuatan alat telah dilakukan maka tahap selanjutnya yaitu pengujian. Dalam tahap pengujian ini, sensor ADXL345 dapat membaca kemiringan final drive dan mengindikasikan bahwa final drive tersebut sudah dalam kondisi level atau sejajar dengan mengirimkan output suara dari buzzer dan teks pada Liquid Crystal Display (LCD) sehingga operator dengan mudah mengetahui posisi final drive dalam keadaan level.

Keyword : Final Drive, Leveling Oil tool, Arduino, ADXL345

Nilai Properti
: ILHAM SURYA RAMADHAN, : 912017046, : Politeknik Negeri Balikpapan, : ALAT BERAT, : 2020, : Indonesia, : Tugas Akhir, : Prepustakaan Poltekba,

 

Download Full Text
Pembimbing
Wahyu Anhar, S.T., M.Eng.

E-mail :wahyu.anhar@poltekba.ac.id

www.poltekba.ac.id
Yudi Kurniawan, S.T., M.T.

E-mail :yudi.kurniawan@poltekba.ac.id

www.poltekba.ac.id
https://www.elementbike.id/data/selotgacorku/https://karanganbungacilacap.com/https://vclass.unila.ac.id/blog/sdana/https://sipolahta.dispermadesdukcapil.jatengprov.go.id/fontawesome-free/-/slot186/https://dupak.dinkes.jatimprov.go.id/public/storage/-/https://simawa.upnvj.ac.id/uploads/temp/smaxwin/https://e-learning.uniba-bpn.ac.id/rahasia/https://www.elementbike.id/product/slot186/https://bpiw.pu.go.id/image/scatter/http://lms.sipil.ft.unand.ac.id/layouts/https://e-learning.universitasbumigora.ac.id/local/maxclub/