Project’s Detail

DESKRIPSI TUGAS AKHIR :
ANALISIS KERUSAKAN PERKERASAN PADA JALAN MULAWARMAN GUNUNG TEMBAK BALIKPAPAN MENGGUNAKAN METODE BINA MARGA
Abstrak (Abstracts)
Mulawarman Street Gunung Tembak, Balikpapan is a road connecting the district capital with the sub-district capital. According to its function, Jalan Mulawarman Gunung Tembak Balikpapan is included in the Primary Local Road, namely a road that efficiently connects the national activity center with the environmental activity center, the regional activity center with the environmental activity center. The number of vehicles crossing this road has resulted in some segments of Jalan Mulawarman Gunung Tembak Balikpapan having quite a lot of damage. Therefore, research is needed to determine the condition of the road surface and the order of priority for its repair. The research method used refers to the Bina Marga Method, Procedures for Compiling Road Maintenance with the aim of analyzing the type and level of road damage. In this study, a traffic survey was conducted with a time of 24 hours and surveyed the condition of road damage at STA 0+000 – 2+000 with a segment division of 50 m and grouped according to the type of damage. The results of the research on Jalan Mulawarman Gunung Tembak Balikpapan showed that the most common type of damage was crack and groove damage with a percentage of damage of 52.95% with the value of road conditions obtained showing a value of 6 on both sides of the road, with the condition of the road being moderately damaged and the order of priority shows a value of 5 on both sides of the road, with the type of periodic maintenance. Jalan Mulawarman Gunung Tembak, Balikpapan merupakan jalan yang menghubungkan ibukota kabupaten dengan ibukota kecamatan. Menurut fungsinya Jalan Mulawarman Gunung Tembak Balikpapan termasuk dalam Jalan Lokal Primer yakni jalan yang menghubungkan secara berdaya guna pusat kegiatan nasional denga pusat kegiatan lingkungan, pusat kegiatan wilayah dengan pusat kegiatan lingkungan. Banyaknya kendaraan yang melintasi jalan ini yang mengakibatkan sebagian segmen pada Jalan Mulawarman Gunung Tembak Balikpapan terdapat cukup banyak kerusakan. Oleh sebab itu dibutuhkan penelitian untuk mengetahui kondisi permukaan jalan dan urutan prioritas pada perbaikannya. Metode penelitian yang dilakukan mengacu pada Metode Bina Marga, Tata Cara Penyusunan Pemeliharaan Jalan dengan tujuan untuk menganalisis jenis dan tingkat kerusakan jalan. Pada penelitian ini dilakukan survei lalu lintas dengan waktu 24 jam dan melakukan survei kondisi kerusakan jalan pada STA 0+000 – 2+000 dengan pembagian segmen sebesar 50 m dan mengelompokkan sesuai dengan jenis kerusakan. Hasil penelitian pada Jalan Mulawarman Gunung Tembak Balikpapan menunjukan bahwa kerusakan yang paling banyak terjadi adalah jenis kerusakan retak dan alur dengan persentase kerusakan sebesar 52,95% dengan nilai kondisi jalan yang diperoleh menunjukan nilai 6 pada kedua sisi jalan, dengan kondisi jalan dalam keadaan rusak sedang dan urutan prioritas menunjukan nilai 5 pada kedua sisi jalan, dengan jenis pemeliharaan berkala.

Keyword :

Nilai Properti
: MOHAMAD TEGUH FEBYANTO, : 972018001, : Politeknik Negeri Balikpapan, : TEKNOLOGI REKAYASA KONSTRUKSI JALAN DAN JEMBATAN, : 2022, : Indonesia, : Tugas Akhir, : Prepustakaan Poltekba,

 

Download Full Text
Pembimbing
Fatmawati, S.T., M.T.

E-mail :

www.poltekba.ac.id
Masrul Huda, M.A.

E-mail :masrul.huda@poltekba.ac.id

www.poltekba.ac.id
https://www.elementbike.id/data/selotgacorku/https://karanganbungacilacap.com/https://karanganbungacilacap.com/selotgacorku/https://sipolahta.dispermadesdukcapil.jatengprov.go.id/fontawesome-free/-/slot186/https://dupak.dinkes.jatimprov.go.id/public/storage/-/https://simawa.upnvj.ac.id/uploads/temp/smaxwin/https://e-learning.uniba-bpn.ac.id/rahasia/https://www.elementbike.id/product/slot186/https://bpiw.pu.go.id/image/scatter/http://lms.sipil.ft.unand.ac.id/layouts/https://e-learning.universitasbumigora.ac.id/local/maxclub/