Digilib BAHAN AJAR
DESKRIPSI BAHAN AKAR :
Buku Ajar Rangkaian Listrik Dasar
Deskripsi (Description)
Dalam diktat ini, beberapa teori analisa rangkaian diuraikan beserta contoh penerapannya, antara lain mengenai sistem satuan dan besaran-besaran listrik, hukum dasar rangkaian listrik yaitu Hukum Ohm, Hukum Kirchoff yang terdiri dari Hukum Kirchoff Tegangan dan Kirchoff Arus, Pembagi Tegangan, Pembagi Arus, Analisa Arus Mata Jala (Mesh), Analisa Titik Simpul, Analisa Superposisi, Teorema Thevenin, Teorema Norton dan Transformasi Δ – Y / Y - Δ.
Kategori : Modul
Nilai Properti
: Nur Yanti, S.T., M.T.
: ,
: Politeknik Negeri Balikpapan
:
: 2015
: Indonesia
:Modul
:Prodi Teknik Elektronika